Posted by : NurKhois MuttaQien

Lethologica

Album ketiga yg dirilis oleh Letto pada tahun 2009 ini tetap mengusung ciri khas Letto. Dengan syair-syair yang begitu dalam makna nya. Menurut aku syair-syair dari lagu-lagu di album ini seperti ungkapan dari pemikiran-pemikiran mereka tentang Tuhan mereka, perjalanan mereka dalam mendekatkan diri kepada Tuhan, dan sebuah wacana spiritual yang coba dikemas dalam sebuah lagu yang bisa diterima oleh para penikmat musik tanah air. 






Ada yang menarik dari cover album ini. Dari keempat personil Letto yang berpose di cover album, hanya Noe sang vokalis yang menghadap ke atas. Sedangkan sang bassis dan sang drummer sedang melangkah, dan sang gitaris (Patub) hanya berdiri dan menengok ke kanan seperti melihat sesuatu.
Memang butuh wawasan dan pengetahuan yang lebih dari awam untuk mencerna 
karya-karya dari Letto.


Track List :

1. Lubang Di Hati
2. Senyumanmu
3. Kepada Hati Itu
4. Lethologica
5. Itu Lagi Itu Lagi
6. Layang-Layang
7. Ku Tak Percaya
8. Bird Song
9. Putih
10. Jalan Yang Hilang
11. Hapuskan Keluhanmu
12. Almost


Yang ingin koleksi album nya Letto - Lethologica bisa disedot disini, monggo!!!

{ 2 komentar... read them below or Comment }

AKU

Foto saya
Tidak ada deskripsi tentang diriku ini secara pasti. Karena setiap orang yang kenal dg aku penilaiannya berbeda-beda (ada jg kesamaannya sih!) Jadi, lebih baik kalian deskripsikan aja gimana aku sesuai yg kalian tahu tentang aku. . . . . Quote :: "Hanya butuh dua kata untuk menjalani hidup yg rendah hati; 'maaf' dan 'terima kasih'"

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Followers

Cari Blog Ini

- Copyright © SukaSeni. -- Powered by Blogger - Designed by JD -